Kamis, 25 Oktober 2018

Cara membuat menu di Netbeans

Oke kawan kawan, pada blog ini kita akan membahas tentang cara membuat menu di Netbeans, langsung saja ke tutorialnya.


  • Pertama, sepertu biasa kita masuk ke jFrame, lalu kita masukan menu bar ke dalam jFrame. Menu bar terletak pada palette - swing menus.

  • Maka akan jadi seperti ini
     

  • Lalu kita bisa mengubah nama menu dengan cara klik kiri + F2

  • Jika ingin menambahkan menu kita tinggal seret komponen menu ke jFrame

  • Lalu kita tambajkan menu item dengan cara klik kanan pada menu - add form palette - menu item

  • Menu item kita bisa ubah namanya seperti tadi klik kanan + F2, jika ingin menambahkan shortcut kita klik kiri 2x di bacaan shortcut, atau di klik kanan lalu accelerator

  • Jika sudah, run maka hasilnya seperti ini

Sekian blog ini, semoga bermanfaat...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar